Bagaimana proses perpindahan kalor?
Jawaban:
kalor dapat berpindah dari tempat atau bagian benda bersuhu tinggi ke tempat atau bagian benda bersuhu rendah.perpindahan kalor dapat terjadi melalui 3 cara yaitu konduksi,konveksi,dan radiasi.
_maaf kalau salah_