Bagaimanakah indikasi suatu larutan disebut sebagai larutan elektrolit
Suatu larutan dikatakan sebagai larutan elektrolit apabila :
– dapat menghantarkan arus listrik
– terionisasi dengan sempurna
- Jika diuji, larutan elektrolit kuat memiliki nyala lampu yang terang dan muncul gelembung gas yang banyak
Elektrolit adalah suatu zat yang larut atau terurai ke dalam bentuk ion-ion dan selanjutnya larutan menjadi konduktorelektrik, ion-ion merupakan atom-atom bermuatan elektrik. Elektrolit bisa berupa air, asam, basa atau berupa senyawa kimialainny