Bagian utama pemolesan
Jawaban:
mesin poles (karena tanpa alat ini kita tidak dapat memoles cat kendaraan)
Mesin poles menjadi alat utama untuk mempermudah proses pemolesan bodi mobil. Di dalam mesin ini terdapat dua jenis kain, yakni halus dan kasar.
Tentunya ada maksud penggunaan yang berbeda. Kain kasar untuk meratakan cairan poles, sedangkan versi halus untuk membuat bodi mobil lebih mengilap. Keduanya pasti digunakan secara bergantian sesuai fungsinya.
Setelah semua peralatan siap, sekarang waktunya memulai proses pemolesan mobil.
Penjelasan:
maaf kalo salah