Bagimana ciri kehidupan dizaman paleozoikum

Posted on

Bagimana ciri kehidupan dizaman paleozoikum

Zaman palezoikum adalah zaman yang berlangsung sekitar 340 juta tahun yang lalu. Pada zaman ini mulai terdapat makhluk hidup sederhana. Berikut adalah ciri-ciri kehidupan zaman paleozoikum:

Mulai ada tanda-tanda kehidupan berupa mikroorganisme, hewan kecil tanpa bertulang belakang, jenis ikan, dan jenis ganggang atau rerumputan.
Keadaan bumi masih belum stabil.
Iklim masih belum stabil dan berubah-ubah.
Curah hujan sangat besar.
Berlangsung sekitar 340 juta tahun yang lalu.