a.tarik menarik karna balon kelebihan elektron dan ebonit kekurangan proton
b.tarik menarik karna balon kelebihan proton dan ebonit kelebihan elektron
c.tarik menarik karna balon kelebihan elektron dan ebonit kekurangan proton
d.tarik menarik karna balon kekurangan elektron dan ebonit kelebihan proton
Balon karet digosok dengan kain wol dan ebonit digosok dengan rambut kering.antara balin dengab ebonit terjadi gaya…
Pada bab listrik statis kita akan banyak mempelajari muatan diam yang berarti tidak ada arus yang mengalir, muatan akan memiliki gaya tolak atau tarik menarik dan juga medan listrik di sekitarnya sebagaimana hasil eksperimen Coloumb yang menyatakan Besar gaya tarik-menarik atau tolak-menolak pada suatu benda yang memiliki muatan listrik sebanding dengan hasil kali besar muatan listrik kedua benda dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak kedua benda tersebut dan memenuhi persamaan
F: Gaya Coulomb
k:Konstanta Coulomb 9*10^9
r:jarak antar muatan
Selain itu dalam bab listrik statis juga akan dipelajari beberapa rumus sebagai berikut
Kuat medan listrik
Potensial Listrik
Energi Potensial
Usaha
Kapasitor keping sejajar
E:permitivitas ruang hampa 8,85*10^-12
K:Konstanta dielektrik
A:luas keping
d: lebarkeping
Pembahasan
balon karet digosok dengan kain wol dan ebonit digosok dengan rambut kering.antara balin dengab ebonit terjadi gaya…
balon => negatif=> kelebihan elektron
ebonit=> positif=> kelebihan proton
d.tarik menarik karna balon kekurangan elektron dan ebonit kelebihan proton
Pelajari lebih lanjut
1.Materi tentang Gaya coulomb brainly.co.id/tugas/9901889
2.Materi tentang Gaya coulomb brainly.co.id/tugas/9772911
3.Materi tentang Medan Listrik brainly.co.id/tugas/19888990
Detail jawaban
Kelas: 12
Mapel: Fisika
Bab: Bab 2 – Listrik Statis
Kode: 12.6.2
Kata Kunci: Gaya coulomb, medan listrik, potensial listrik