Bandingkan ideologi Pancasila dengan ideologi liberalisme dan ideologi komunisme atau sosialis​

Posted on

Bandingkan ideologi Pancasila dengan ideologi liberalisme dan ideologi komunisme atau sosialis​

Jawaban:

Pancasila merupakan ideologi yang digunakan bangsa Indonesia untuk mewujudkan cita-cita dan mencapai tujuan bangsa Indonesia, Pancasila diresmikan sah sebagai dasar negara pada sidang PPKI yang kedua pada tanggal 18 Agustus 1945. Pancasila merupakan kata yang berasal dari bahasa sansekerta yang mempunyai arti panca artinya lima dan syila artinya batu, sendi, alas, dan dasar. Secara etimologis Pancasila dapat diartikan yaitu dasar yang memiliki lima unsur.