Bantu jawab dong ka jangan ngawur​

Posted on

Bantu jawab dong ka jangan ngawur​

Bantu jawab dong ka jangan ngawur​

Jawaban:

22.

(1.) Tempat Sekretariat ASEAN

Salah satu peran Indonesia dalam organisasi ASEAN adalah sebagai tuan rumah bagi sekretariat ASEAN.

Indonesia dipercaya untuk menjadi sebagai sekretaris jenderal ASEAN tiga kali, yaitu H.R Charsono (1977-1978), Urmadi Nyotowijono (1978-1979), dan Rusli Noor (1989-1992).

(2.) Salah Satu dari Lima Negara Pendiri ASEAN

Peran aktif Indonesia dalam organisasi ASEAN adalah salah satu dari lima negara pendiri ASEAN.

Adam Malik sebagai menteri luar negeri bersama dengan Tun Abdul Razak dari Malaysia, S. Rajaratnam dari Singapura, Narcisco Ramos dari Filipina, dan Thanat Khoman dari Thailand merupakan tokoh konverensi di Bangkok tanggal 5 Agustus 1967.

(3.) Penyelenggara KTT ASEAN yang Pertama

Penyelenggara KTT(Konferensi Tingkat Tinggi) pertama ASEAN adalah Indonesia. Setelah Deklarasi Bangkok, pendiri ASEAN sepakat untuk menyelenggarakan KTT.

Indonesia terpilih menjadi tuan rumah penyelenggara KTT yang pertama pada tanggal 23-24 Februaru 1976 di Bali.

23. Kerja sama dalam bidang pendidikan :

1. Mengadakan olimpiade regional Asia Tenggara untuk negara-negara anggota ASEAN.

2. ASEAN-Japan Schorlaship Fund adalah fasilitas beasiswa bagi negara-negara anggota ASEAN belajar di berbagai universitas ASEAN dan Jepang.

3. ASEAN Council of Teachers (ATC)

4. ASEAN University Network (AUN)