Bantu jawab donk ka/bangjangan jawab ngasal yah​

Posted on

Bantu jawab donk ka/bangjangan jawab ngasal yah​

Bantu jawab donk ka/bangjangan jawab ngasal yah​

Jawaban:

1.a. Raga

Raga atau wiraga dimana sebuah seni tari memang diwajibkan untuk menonjolkan gerakan badan dalam posisi duduk maupun berdiri.

b. Irama

Irama atau wirama dimana sebuah seni tari wajib mempunyai gerak yang sifatnya ritmis sesuai dengan alunan musik pengiringnya baik itu dari irama maupun temponya.

c. Rasa

Rasa atau wirasa dimana sebuah seni tari mampu mendelivery pesan dari sebuah perasaaan menjadi gerakan tertentu dan dilengkapi dengan ekspresi dari penarinya.

2,3,4

Wiraga, wirama, dan wirasa. Ketiganya merupakan filosofi dalam seni tari. Wiraga berarti raga atau penampilan gerakan para penari, wirama adalah irama atau gerakan agar selaras untuk mencapai keharmonisan, sedangkan wirasa adalah penjiwaan, penghayatan, dan pengekspresian gerak dalam tari.

5.-Iringan

-Tata rias

-Tata busana

-Panggung

-Tata lampu

-Dekorasi

-Pentas

-Sound system

6.Pengertian ragam gerak adalah tari, macam, dan unsur-unsurnya… Tema gerakannya juga menirukan kegiatan manusia dan juga perangai hewan tetapi gerakannya sudah terpilih dan mempunyai nilai simbolik dengan patoka atau pola- pola gerak yang sudah ditentukan.

7.Iringan tari adalah elemen pendukung atau pelengkap dalam sebuah prosesi tari. Umumnya yang menjadi elemen pendukung atau pelengkap dari sebuah tarian adalah musik. Sebagai pengiring sebuah tarian, musik bisa berfungsi sebagai pengatur tempo atau keserampakan (bila berkelompok).

8.Rias atau tata rias dan busana adalah hal yang tak dapat dipisahkan. Rias adalah cara seseorang dalam hal memperindah diri, menghias wajah dari yang asli menjadi artistik. Begitu pula busana merupakan pakaian yang mendukung riasan dan menunjang sebuah koreografi.

9.Pola lantai adalah garis yang dilalui oleh para penari yang sedang melakukan gerak tari. Pola lantai sebenarnya merupakan teknik blocking (penguasaan panggung) seorang penari.

Penjelasan:

"MAAF SALAH"