Bantu jawab jangan ngasal
Pendahuluan :
Nilai mutlak dari suatu bilangan real x, ditulis sebagai |x|, adalah nilai dari x tanpa disertai oleh tanda.
Nilai mutlak digunakan sebagai ukuran jarak dari dua titik pada garis bilangan real. Pada dasarnya bilangan real memiliki arti sebagai jarak dari x ke 0 pada suatu garis bilangan.
Sifat-sifat Nilai Mutlak
- |x| ≥ 0.
- |x|=|-x|
- |x-y|=|y-x|
- |x|=√|x²|
- |x|²=x²
- jika |x|<|y| maka x²<y²
- |xy|=|x| |y|
- |x/y|=|x|/|y|; y≠0.
Persamaan nilai mutlak merupakan nilai mutlak dari angka yg bisa didefinisikan sebagai jarak angka di atas 0 pada garis bilangan tanpa memperhatikan arahnya.
Penyelesaian :
4 / (√7 + √11) = 4/(√7+√11) X (√7 – √11) / (√7 – √11)
= 4(√7 – √11) / (7-11)
= 4 (√7-√11) / (-4)
= – (√7 – √11)
= √11 – √7
Kesimpulan :
- |4/√7+√11| = C.√11 – √7
Pelajari Lebih Lanjut :
- Pengertian nilai mutlak dan contoh soalnya brainly.co.id/tugas/7170895
- Hasil nilai mutlak dari |2x+7|=-3 brainly.co.id/tugas/6537303
- Konsep nilai mutlak digunakan dalam hal berikut, kecuali brainly.co.id/tugas/13372672
- |2x-3| ≤ |x+4| tentukan nilai mutlak dari soal berikut brainly.co.id/tugas/3406312
Detail Jawaban :
- Mapel: Matematika
- Kelas: 10
- Bab: 1
- Materi: Nilai Mutlak
- Kata Kunci: Mutlak, persamaan
- Kode soal: 2
- Kode Kategorisasi : 10.2.1
Jawaban:
Pembahasan:
Kesimpulan:
Jadi,nilai mutlaknya adalah –√7+√11
_____________________________
Detail Jawaban:
- Mapel:Matematika
- Kelas:9
- Materi:Nilai mutlak
- Kode Soal:2