1. Sebutkan dan jelaskan bentuk-bentuk dari ragam hias 3
2. Sebutkan 3 zat pewarna alami yang berasal dari tumbuhan
3. Sebutkan macam-macam pewarna sintetis 3
4. Bagaiman langkah-langkah mengukir pada bahan kayu
Bantu ya
1. bentuk² ragam hias
-RAGAM HIAS FLORA: adalah karya seni yang mengambil bentuk-bentuk tanaman sebagai sumber motif, Ragam Hias Flora ini mudah dijumpai pada benda seni seperti batik, sulaman, ukiran, tenun, bordir dan lain lain.
-RAGAM HIAS FAUNA, adalah karya seni yang mengambil bentuk-bentuk hewan sebagai sumber motif. Motif hewan yang digunakan biasanya kupu-kupu, gajah, kadal, ikan dll.
-RAGAM HIAS FIGURATIF,adalah ornamen yang mengambil bentuk manusia yang digayakan berdasarkan dengan selera dan imajinasi sang pembuat.
-RAGAM HIAS GEOMETRIS, adalah motif yang dikembangkan dari pola pola geometris yang digayakan berdasarkan imajinasi sang pembuat.
2. 3 zat pewarna alami yang berasal dari tumbuhan
– mengkudu
– kesumba
– teh
– kulit soga
3. macam² pewarna sintetis
diperoleh dari zat warna buatan yang dibuat melalui proses kimia dengan bahan dasar
– terarang
– Batu bara
– minyak bumi
jenis pewarnanya adalah
-naptol: digunakan pada teknik celup
-indigosol: digunakan dengan cara celup/lukis
4. langkah² mengukir pada bahan kayu
1. NGGETA'KI: Proses memindahkan motif/garis ke benda kerja
2. NDASARI: proses mencongkel bagian dasar di luar motif
3. MBUKAKI: proses membentuk pahatan
4. MBENANGI: proses membentuk benangan
5. CAWEN: bentuk garis pada lekukan daun dan bunga
6. MBABARI: merapikan atau membersihkan bagian ukiran yang belum sempurna.
maaf kalo salah
semoga membantu:)