Banyak air yang mengalir melalui suatu pipa berdiameter 8 mm adalah 640 cm², selama 1 menit. Tentukan kecepatan rata-rata aliran tersebut !

Posted on

Banyak air yang mengalir melalui suatu pipa berdiameter 8 mm adalah 640 cm², selama 1 menit. Tentukan kecepatan rata-rata aliran tersebut !

Jawaban Terkonfirmasi

Kecepatan rata rata dari air yang mengalir adalah 0,2 m/s

Pembahasan  

Pada soal ini dapat diselesaikan dengan konsep Fluida dinamis  

Jawaban:

Pada soal diketahui volume air yang mengalir 640 cm², hal ini tidak masuk akal karena satuan volume adalah kubik bukan persegi, kemungkinan salah soal harusnya 640 cm³, untuk mencari kecepatan air kita gunakan persamaan debit

Q=Av\frac{V}{t} =Av\frac{640*10^{-6}}{60}=pi*0,004^2v\ v=0,21; m/s

Materi lebih lanjut terkait dengan Fluida dinamis dapat dipelajari pada link berikut ini

Pelajari lebih lanjut  

1.Materi tentang bernauli brainly.co.id/tugas/2694609

2.Materi tentang bernauli brainly.co.id/tugas/2770692

3.Materi tentang Venturimeter brainly.co.id/tugas/19055498

4.Materi tentang Kecepatan air pada bak bocor brainly.co.id/tugas/24677160

5.Materi tentang Fluida dinamis brainly.co.id/tugas/2466555

Detail jawaban  

Kelas: 11

Mapel: Fisika

Bab: Bab 4 – Fluida Dinamis

Kode: 11.6.4

Kata Kunci: Fluida dinamis, bernauli, kontinuitas

Gambar Jawaban