Bayangan dari titik p 5, 10 oleh translasi T = 4 atau 2 adalah
Bayangan dari titik p (5, 10) setelah ditranslansikan oleh T adalah p' (9, 12).
Pembahasan
Transformasi geometri adalah perpindahan suatu koordinat ke koordinat lainnya. Ada empat jenis transformasi geometri, yaitu :
1. Translasi (Pergeseran)
Jika titik M di translasikan dengan , maka koordinat titik M' adalah hasil penambahan x dengan a dan y dengan b.
2. Refleksi (Pencerminan)
a. Pencerminan terhadap sumbu X
b. Pencerminan terhadap sumbu Y
c. Pencerminan terhadap garis y = x
d. Pencerminan terhadap garis y = -x
e. Pencerminan terhadap garis x = h
f. Pencerminan terhadap garis y = k
g. Pencerminan terhadap titik (0,0)
h. Pencerminan terhadap titik (a, b)
3. Rotasi (Perputaran)
Pusat rotasi titik O (0,0)
a. Sudut putar 90° atau -270°
b. Sudut putar -90° atau 270°
c. Sudut putar 180° atau -180°
4. Dilatasi (Perkalian)
Dilatasi dengan titik pusat dilatasi O(0,0) dan faktor skala k
———
Diketahui :
Titik p (5, 10) ditranslasikan oleh
Ditanya :
Bayangan titik p ?
Jawaban :
Maka bayangan titik p adalah p' (9, 12)
Pelajari Lebih Lanjut
Detail Jawaban
Mapel : Matematika
Kelas : 11 SMA
Materi : Transformasi Geometri
Kode Kategorisasi : 11.2.1.1