beda potensial suatu rangkaian listrik pada ujung kawat penghantar sebesar 12 v jika energi yang dibutuhkan adalah 720 Joule berapakah jumlah muatan yang dipindahkan dalam rangkaian tersebut​

Posted on

beda potensial suatu rangkaian listrik pada ujung kawat penghantar sebesar 12 v jika energi yang dibutuhkan adalah 720 Joule berapakah jumlah muatan yang dipindahkan dalam rangkaian tersebut​

PEMBAHASAN

V = tegangan (V)

W = energi (J)

Q = muatan (C)

diketahui :

V = 12 V

W = 720 J

ditanya :

Q = ?

jawaban :

Q = W/V

Q = 720 J / 12 V

Q = 60 C

mapel : fisika

semoga membantu

!=NO COPAS=!