Bejana berujungan A dan B mula-mula hanya berisi air (ρair= 1 gr cm-3) lalu lewat mulut tabung B dimasukkan alkohol setinggi 20 cm (ρalk = 0,8 g cm-3) dan melalui mulut tabung A dimasukkan air raksa (ρraksa = 13,6 g cm-3) setinggi 1 cm. Maka selisih ketinggian permukaan cairan pada mulut tabung A dan B adalah

Posted on

Bejana berujungan A dan B mula-mula hanya berisi air (ρair= 1 gr cm-3) lalu lewat mulut tabung B dimasukkan alkohol setinggi 20 cm (ρalk = 0,8 g cm-3) dan melalui mulut tabung A dimasukkan air raksa (ρraksa = 13,6 g cm-3) setinggi 1 cm. Maka selisih ketinggian permukaan cairan pada mulut tabung A dan B adalah

P1 = P2
Praksa + Pair = Palkohol
rho raksa . h raksa + rho air . h air = rho alkohol . h alkohol
13,6 . 1 + 1 . h air = 0,8 . 20
13,6 + h air = 16
h air = 16 – 13,6 = 2,4 cm

tabung A terdiri dari raksa dan air
maka
ketinggian tabung A = h raksa + h air = 1 cm + 2,4 cm = 3,4 cm

maka selisih tabung A dan B adalah
= 20 cm – 3,4 cm
= 16,6 cm