Benda bidang homogen di samping mempunyai ukuran AB = BC = √13 cm. Koordinat titik beratnya terhadap titik E adalah….
Berdasarkan soal diatas diketahui: Benda bidang homogen di samping mempunyai ukuran AB = BC = √13 cm
Ditanya: Koordinat titik beratnya terhadap titik E adalah….?
Jawab:
Bidang di gambar terlampir tersebut dibagi menjadi persegi panjang ACDE (bidang 2) dikurangi segitiga ABC (bidang 1)
Dimana koordinat titik beratnya (xo,yo) memiliki rumus sebagai berikut
Xo =( A1X1 + A2X2
) / ( A1 + A2
)
Yo =( A1Y1 + A2Y2 )
/ (A1 + A2)
kita lihat pada gambar bahwa ED = AC = 4 cm, berarti X1 = X2 = 2 cm
Y2 = ½ AE = 6/2 = 3 cm
Y1 = AE + sepertiga tinggi segitiga
Cari tinggi segitiga dengan teorema pythagoras.
Tinggi segitiga = Bo
Bo2 = √AB^2 – AO^2
= 13 – 4 = 9
Bo = √9 = 3
Tinggi segitiga = 3 cm. Berarti titik beratnya adalah 1 cm.
Jadi, Y1 = 6 cm – 1 cm (dikurangi satu karena bidang tersebut adalah selisih antara persegi panjang dengan segitiga) = 5 cm
Luas bidang 1 = A1 = ½ AC . BO
= ½ 4 . 3 = 6 cm
Luas bidang 2 = A2 = ED . AE
= 4 . 6 = 24 cm
Xo =( 6 . 2 + 24 . 2)
/ ( 24 + 6
)
= 2 cm
Yo =( 6 . 5 + 24 . 3
)/ (24 + 6
)
= 3,4 cm – 1 (karena bidang tersebut adalah selisih dari persegi panjang dengan segitiga) = 2,4 CM
Demikian semoga membantu.
Detil tambahan
:
Kelas:
7
Materi:
titik berat
Kata kunci:
titik berat
Mapel:
fisika
Kode:
7.6.2