Benda diletakkan 20 cm di depan cermin cekung cermin berbentuk nyata tinggi 3 kali tinggi benda hitung lah jari jarinyakelengkungan cermin

Posted on

Benda diletakkan 20 cm di depan cermin cekung cermin berbentuk nyata tinggi 3 kali tinggi benda hitung lah jari jarinyakelengkungan cermin

Jawaban Terkonfirmasi

Kategori: Fisika – Optika Geometri
Kelas: X SMA
Kata Kunci: jarak benda, perbesaran, titik fokus
Pembahasan:

Diketahui: 
s = 20 cm
M = 3 kali

DItanya:
r = …?

Penyelesaian:

Rumus untuk menentukan perbesaran benda jika diketahui jarak benda dan titik fokus:
M = frac{f}{s-f}

Masukkan nilai yang diketahui:
3= frac{f}{20:cm-f} \ \ 20:cm-f= frac{f}{3} \ \ 60:cm-3f=f \ \ 4f=60:cm \ \ f=15:cm

Jari-jari kelengkungan cermin merupakan setengah dari nilai focus cermin, sehingga:
r= frac{1}{2} times 15: cm \ \ r=7,5 :cm

Jadi, jari-jari kelengkungan cermin adalah 7,5 cm.