Benda yg memanfaatkan gaya magnet adalah?

Posted on

a.busur
b.dinamo
c.kompas
d.oven

no asal,asal report

mapel:IPA
kls:4

Benda yg memanfaatkan gaya magnet adalah?

Jawaban:

C. Kompas

Penjelasan:

Kompas adalah alat navigasi untuk menentukan arah mata angin berupa sebuah panah penunjuk magnetis yang bebas menyelaraskan dirinya dengan medan magnet bumi secara akurat. Kompas memberikan rujukan arah tertentu, sehingga sangat membantu dalam bidang navigasi.

Prinsip kerja kompas adalah adanya gaya tarik menarik antara magnet pada jarum kompas dengan kutub magnet bumi. Jarum kompas yang terbuat dari magnet memiliki kutub utara dan selatan dan akan selalu menunjuk arah utara dan selatan.

Jawaban:

c. kompas

Penjelasan:

Jarum kompas memiliki sumber magnet dan selalu tertarik oleh magnet yang ada di bagian utara dan selatan Bumi.