Benua Amerika merupakan benua terluas kedua setelah benua Asia. Benua Amerika bagian utara berbatasan dengan kutub utara. Jarak antara benua amerika bagian paling selatan dengan kutub selatan relatif dekat. Jelaskan kaitan kondisi tersebut dengan letak geografis Benua Amerika?​

Posted on

Benua Amerika merupakan benua terluas kedua setelah benua Asia. Benua Amerika bagian utara berbatasan dengan kutub utara. Jarak antara benua amerika bagian paling selatan dengan kutub selatan relatif dekat. Jelaskan kaitan kondisi tersebut dengan letak geografis Benua Amerika?​

Benua Amerika memiliki luas yang sangat besar. Namun, benua ini memiliki struktur memanjang sehingga membuat jarak kedua kutub terasa cukup dekat.✔️

Pembahasan

Benua Amerika, sebuah benua yang dibatasi dengan dua samudera. Samudera tersebut adalah Samudera Pasifik dan Samudera Atlantik. Luas dari benua Amerika adalah 42.292.000 km².

Letak Geografis Amerika

Amerika terletak di antara dua samudera yaitu Samudera Pasifik dan Atlantik. Amerika berbatasan dengan dua kutub yaitu kutub Utara dan Selatan.

Pembagian Amerika

Amerika memiliki kawasan-kawasan yang dibagi menjadi tiga, yaitu :

  • Amerika Utara => Negara terbesar adalah Kanada, Jamaika, Dominika.
  • Amerika Tengah => Negara terbesar adalah Guatemala, Kosta Rika.
  • Amerika Selatan => Negara terbesar adalah Argentina, Brazil, Peru.

Pelajari Lebih Lanjut

Detail Jawaban

Mapel : IPS

Kelas : IX SMP

Materi : Bab 10 — Benua dan Samudera

Kata Kunci : Amerika, kondisi geografi.

Kode soal : 10

Kode Kategorisasi : 9.10.10

#TingkatkanPrestasimu