Berapa lama bait suci yang dibangun oleh raja Salomo berdiri kokoh? Pelajaran:Agama
Jawaban:
–Bait Suci Salomo yang dibangun sekitar abad ke-10 SM untuk menggantikan Kemah Suci. Bangunan ini dihancurkan oleh bangsa Babel di bawah Nebukadnezar pada tahun 586 SM.
–Bait Suci Kedua dibangun setelah bangsa Yehuda kembali dari pembuangan di Babel, sekitar tahun 536 SM
Penjelasan:
Semoga membantu
Jawaban:
raja Salomo membangun Bait selama 7 tahun
Penjelasan:
semoga bisa membantu