Berapakah gaya tarik minimal untuk mengangkat beban tersebut! Jika g= 10 m/s2.
Jawaban & Penjelasan:
Cara mengerjakan soal ini adalah dengan cara memahami konsep vektor dan gaya Newton, maka
Untuk mengangkat beban tersebut dibutuhkan gaya tarik yang nilainya sama atau lebih dari gaya berat benda tersebut (F ≥ W benda), dikarenakan yang diminta di soal adalah F minimum, maka F = W yang akan kita gunakan
F = W
F = m . g
F = 50 . 10
F = 500 N
Semoga membantu