Berikan contoh implementasi reformasi dalam bidang hukum,politik,HAM,dan bidang pendidikan
Contoh implementasi reformasi dalam bidang antara lain:
1. contoh bidang Hukum adalah adanya lembaga Mahkamah Konstitusi.
2. contoh bidang politik adalah Jumlah partai dalam pemilu tidak dibatasi lagi.
3. contoh bidang HAM adalah adanya perundan-undangan yg melindungi HAM dan juga Lembaga yg intens terhadap penanganan dan penegakan HAM di Indonesia seperti KOMNASHAM.
4. contoh dalam bidang Pendidikan adalah adanya program wajib belajar 12 tahun dan bantuan pendidikan kepada setiap anak didik melalui program dana BOS..