Berikan contoh keberagaman pekerjaan penduduk Indonesia berdasarkan letak geografis daerah​

Posted on

Berikan contoh keberagaman pekerjaan penduduk Indonesia berdasarkan letak geografis daerah​

Jawaban:

Dataran tinggi

Dataran rendah

Penjelasan:

1. Dataran tinggi

daerah dataran tinggi memiliki ketinggian lebih dari 700 meter di atas permukaan air laut. Contohnya perbukitan dan pegunungan.

Daerah dataran tinggi bisa dimanfaatkan menjadi lahan pertanian, perkebunan serta kehutanan. Selain itu, daerah dataran tinggi juga sering digunakan sebagai tempat rekreasi.

2. Dataran rendah

Berbeda dengan dataran tinggi, daerah ini hanya memiliki ketinggian 200 hingga 300 meter di atas permukaan air laut. Hawa atau udaranya tidak sesejuk daerah dataran tinggi.

Jenis pekerjaan di dataran rendah lebih bervariasi dibanding dataran tinggi. Karena letak geografisnya yang sesuai dengan berbagai aktivitas ekonomi, seperti pertanian, peternakan, perikanan, perkantoran, industri, perdagangan, perkebunan, dan lain-lain.