Berikan penjelasan dari jari jari, diameter, busur, apotema, juring, dantemberang

Posted on

Berikan penjelasan dari jari jari, diameter, busur, apotema, juring, dantemberang

Jawaban:

1.Jari-jari

2.Diameter

3.Busur

4.Apotema

5.Juring

6.Tembereng

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1.Jari jari:yaitu titik pusat lingkaran ke titik pada garis lengkung lingkaran.

2.Diameter:adalah garis lurus yang menghubungkan dua titik pada garis lengkung lingkaran yang melalui Pusat lingkaran.

3.Busur:yaitu garis lengkung pada lingkaran yang menghubungkan dua titik pada garis lengkungan lingkaran tersebut.

4.Apotema:yaitu jarak pusat lingkaran ke tali busur lingkaran.

5.Juring:yaitu daerah pada lingkaran yang dibatasi dua buah jari jari dan busur lingkaran yang diapit kedua jari-jari tersebut.

6.Tembereng:yaitu daerah pada lingkaran yang dibatasi tali busur lingkaran.