Berikut bukan merupakan aspek kemukjizatan al-qur’an dilihat dari aspek bahasa yang digunakannya…

Posted on

A. berisi berita tentang hal-hal yang bersifat gaib
B.mengandung isyarat-isyarat ilmiah
C.bahasa dan susunan kalimatnya sangat indah
D.bahasanya sulit dimengerti oleh orang awam berisi hukum hukum yang berlaku universal

Berikut bukan merupakan aspek kemukjizatan al-qur’an dilihat dari aspek bahasa yang digunakannya…

Jawaban Terkonfirmasi

Pilihan jawaban yang bukan menunjukkan kemukjizatan Al Qur'an dari segi bahasa adalah bahasanya sulit dimengerti oleh orang awam. Pilihan jawaban lainnya salah karena sesuai dengan isi yang menunjukkan kemujizatan Al Qur'an.

Pembahasan

Al Qur'an merupakan kitab yang telah Allah turunkan kepada umat manusia. Allah menurunkan kitab suci Al Qur'an melalui perantara malaikat jibril kepada Nabi Muhammad. Banyak ayat Al Qur'an yang menjadi bukti bahwa Allah menurunkan kitab suci Al Qur'an kepada Nabi Muhammad. Slaah satu ayat yang menjelaskan bahwa Allah menurunkan kitab suci Al Qur'an kepada Nabi Muhammad adalah firman Allah yang terdapat di dalam Surah Ali Imran ayat yang ke 3. Lafadz dari firman Allah yang terdapat di dalam Surah Ali Imran ayat yang ke 3 menggunakan huruf hijaiyah adalah نَزَّلَ عَلَيْكَ الْكِتَابَ بِالْحَقِّ مُصَدِّقًا لِمَا بَيْنَ يَدَيْهِ وَأَنْزَلَ التَّوْرَاةَ وَالْإِنْجِيلَ. Isi kandungan dari firman Allah yang terdapat di dalam Surah Ali Imran ayat yang ke 3 adalah

  1. Allah menurunkan kitab suci Al Qur'an kepada Nabi Muhammad.
  2. Al Qur'an membenarkan kitab-kitab sebelumnya.
  3. Kitab-kitab sebelumnya yang telah Allah turunkan adalah kitab taurat dan kitab injil.

Kitab suci Al Qur'an menjadi pedoman hidup bagi semua umat manusia khususnya umat islam. Hal ini karena seseorang yang menjadikan kitab suci Al Qur'an sebagai pedoman hidup, maka orang tersebut akan meraih kebahagian baik itu kebahagiaan di dunia atapun kebahagiaan di akhirat. Seseorang yang menjadikan kitab suci Al Qur'an sebagai pedoman hidup akan membuat hiudpnya menjadi lebih terarah dan tidak mudah tersesatkan dengan hal-hal yang tidak Allah ridhai.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang tantangan Al Qur'an bagi manusia untuk mendatangkan semisal dengan Al Qur'an, pada brainly.co.id/tugas/36486032
  2. Materi tentang fungsi Al Qur'an terhadap kitab sebelumnya, pada brainly.co.id/tugas/12416880
  3. Materi tentang beriman kepada kitab suci Al Qur'an, pada brainly.co.id/tugas/34075178  

================================

Detail jawaban  

Kelas : VIII

Mata pelajaran : Agama

Bab : Iman Kepada Kitab Allah SWT

Kode soal : 8.14.2

#AyoBelajar