Berikut diberikan data siswa kelas VIII SMP Bina prestasi. tiga perlima dari seluruh siswa adalah perempuan. setengah dari siswa laki-laki diketahui pergi ke sekolah naik bus sekolah, sedangkan siswa perempuan hanya seperenam yang pergi ke sekolah naik bus sekolah. diketahui juga bahwa terdapat 147 siswa pergi ke sekolah tidak naik bus sekolah.

Posted on

banyak siswa kelas VIII sekolah tersebut adalah?

Berikut diberikan data siswa kelas VIII SMP Bina prestasi. tiga perlima dari seluruh siswa adalah perempuan. setengah dari siswa laki-laki diketahui pergi ke sekolah naik bus sekolah, sedangkan siswa perempuan hanya seperenam yang pergi ke sekolah naik bus sekolah. diketahui juga bahwa terdapat 147 siswa pergi ke sekolah tidak naik bus sekolah.

Jawaban Terkonfirmasi

Misal 
perempuan = P….laki = L
P= 3/5 bagian
L = 5/5 - 3/5 = 2/5 bagian

L(tidak naikbus) = 2/5 x 1/2 = 2/10 = 1/5bagian
P(tdk naikbus) = 3/5 x 5/6 = 15/30 = 1/2bagian
Tidak naikbus= 147
1/5b + 1/2b = 147
2/10b + 5/10b = 147
7/10b = 147
b= 147 x 10/7 = 210 anak

Jawaban Terkonfirmasi

Misal 
perempuan = P….laki = L
P= 3/5 bagian
L = 5/5 - 3/5 = 2/5 bagian

L(tidak naikbus) = 2/5 x 1/2 = 2/10 = 1/5bagian
P(tdk naikbus) = 3/5 x 5/6 = 15/30 = 1/2bagian
Tidak naikbus= 147
1/5b + 1/2b = 147
2/10b + 5/10b = 147
7/10b = 147
b= 147 x 10/7 = 210 anak