Berikut ini garam yang bersifat netral (pH=7) adalah

Posted on

a. CaS
b. FeS
c. HNO3
d. Ba(NO3)2
e. HCOOK

Berikut ini garam yang bersifat netral (pH=7) adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban D. Ba(NO3)2
Karena Ba(NO3)2 adalah garam yg berasal dari Ba(OH)2 (basa kuat) dan HNO3 (asam kuat). Ketika basa kuat dan asam kuat dicampur, maka akan membentuk garam yg mempunyai pH bersifat netral (7)