5 poin
a. semut, ulat, kecoak, dan ular
b. batu, tanah, air, dan udara
c. air, ulat, udara, dan tanah
d. batu, air, semut, dan udara
2. dalam suatu ekosistem, terdapat: tikus, kucing, rumput, jamur, dan bakteri. organisme yang sangat tergantung kepada konsumen adalah….. *
5 poin
a. jamur dan bakteri
b. tikus dan kucing
c. rumput dan jamur
d. kucing dan rumput
3. agar terjadi keseimbangan yang mantab (steady state) dalam suatu ekosistem, yang paling besar massanya pada piramida makanan adalah….. *
5 poin
a. produsen
b. konsumen tingkat 1
c. konsumen tingkat 3
d. konsumen tingkat 2
4. keadaan ekosistem dalam suatu lingkungan akuatik (kolam ikan buatan) akan terganggu apabila….. *
5 poin
a. tumbuhan di dalam akuatik secara periodik diganti
b. jumlah ikan bertambah banyak
c. dasar akuatik ditambah pasir
d. akuatik dipindah ke dalam ruangan
5. dalam suatu ekosistem, jamur dan bakteri bersifat saprofit berperan sebagai….. *
5 poin
a. pengurai
b. produsen
c. predator
d. konsumen
6. berikut ini yang merupakan konsumen tingkat 1 dari ekosistem danau adalah….. *
5 poin
a. fitoplankton
b. pengurai
c. ikan besar
d. zooplankton
7. dalam suatu ekosistem, energi mengalami perpindahan secara berurutan dari….. *
5 poin
a. produsen – matahari – konsumen 1 – konsumen 2
b. matahari – produsen – konsumen 1 – konsumen 2
c. matahari – konsumen 1 – konsumen 2 – produsen
d. produsen – konsumen 1 – konsumen 2 – matahari
8. dua spesies berbeda dalam satu habitat akan berkompetisi apabila memiliki….. *
5 poin
a. daur hidup berbeda
b. kebutuhan yang sama
c. jumlah populasi yang sama
d. usia berbeda
9. berikut ini yang bertindak sebagai produsen pada ekosistem danau adalah….. *
5 poin
a. bakteri
b. fitoplankton
c. jamur
d. zooplankton
10. perhatikan rantai makanan berikut! padi – belalang – katak – ular – pengurai. *
5 poin
berdasarkan bagan tersebut, yang berperan sebagai konsumen 3 adalah…..
berdasarkan bagan tersebut, yang berperan sebagai konsumen 3 adalah…..
a. ular
b. belalang
c. elang
d. katak
11. ikan – ikan kecil yang memakan zooplankton di dalam suatu ekosistem perairan bertindak sebagai….. *
5 poin
a. konsumen tingkat 3
b. produsen
c. konsumen tingkat 2
d. konsumen tingkat 1
12. tempat tinggal suatu makhluk hidup untuk melangsungkan kehidupannya secara normal disebut….. *
5 poin
a. ekosistem
b. habitat
c. populasi
d. komunitas
13. satuan – satuan penyusun ekosistem meliputi….. *
5 poin
a. individu, populasi, dan komunitas
b. produsen, konsumen, dan dekomposer
c. bioma, biosfer, dan atmosfer
d. herbivor, karnivor, dan omnivor
14. peristiwa makan dan dimakan dengan suatu urutan dan arah tertentu dalam suatu ekosistem disebut….. *
5 poin
a. piramida makanan
b. rantai makanan
c. simbiosis
d. jaring – jaring makanan
15. simbiosis, predasi, dan kompetisi memiliki persamaan dalam hal….. *
5 poin
a. mengurangi jumlah dan jenis predator
b. memperbanyak jumlah keturunan
c. memenuhi kebutuhan makanan
d. mempertahankan kelangsungan hidup
16. komponen – komponen ekosistem berikut inibyang merupakan komunitas adalah….. *
5 poin
a. populasi bakteri, protozoa, dan jamur yang hidup di sebuah batang tanaman yang lapuk
b. air, pasir, dan ikan di laut
c. sekelompok burung pelikan di pantai
d. air, angsa, dan ikan di kolam
17. segala sesuatu yang terdapat di sekitar makhluk hidup dan berpengaruh terhadap aktifitas makhluk hidup disebut….. *
5 poin
a. ekologi
b. habitat
c. lingkungan
d. biosfer
18. piramida makanan dapat bermanfaat untuk….. *
5 poin
a. menghitung kepadatan populasi dalam suatu ekosistem
b. menentukan jumlah populasi dalam suatu ekosistem
c. memperjelas pemahaman tentang keseimbangan ekosistem
d. memprediksi terjadinya keseimbangan populasi dalam suatu ekosistem
19. simbiosis mutualisme antara hewan satu spesies yang berlainan jenis kelamin bertujuan untuk memenuhi kebutuhan….. *
5 poin
a. oksigen dan karbon dioksida
b. makanan
c. perkembangbiakan
d. tempat tinggal
20. interaksi yang terjadi antara pohon mangga dengan benalu merupakan contoh peristiwa….. *
5 poin
a. parasitisme
b. rantai makanan
c. komensalisme
d. mutualisme
Berikut ini merupakan komponen abiotik penyusun ekosistem adalah….. *
Jawaban:
- b
- a
- a
- b
- a
- a
- b
- b
- b
- a
- c
- b
- a
- b
- d
- a
- c
- d
- c
- a
Semoga Membantu:)
klo bisa tolong jadikan Jawaban tercerdas!