Berikut ini salah satu peran Indonesia dalam bidang ekonomi di lingkungan ASEAN yaitu
Jawaban:
1. Posisi dan peran Indonesia di bidang ekonomi dalam lingkup ASEAN sangatlah strategis. Indonesia menjadi inisiator terbentuknya ASEAN Free Trade Area (AFTA), memprakarsai Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA), aktif menjadi tuan rumah KTT ASEAN, dan menjadi salah satu penyedia cadangan pangan bersama negara-negara lainnya.
Penjelasan:
semoga bermanfaat