Berikut ini yang tidak termasuk teknik dasar jalan cepat adalah

Posted on

a. Aturan berjalan
b. Posisi saat melayang
c. Saat kaki tetap menyentuh tanah
d. Mendarat dengan tumit terlebih dahulu
e. Gerakan berjalan secepat mungkin

Berikut ini yang tidak termasuk teknik dasar jalan cepat adalah

Kelas: 10

Mapel: Penjaskes

Kategori: Keterampilan Olahraga Perorangan

Kata Kunci: jalan cepat

Kode: 10.22.2

b. Posisi saat melayang

Posisi saat melayang terjadi ketika kita berlari sehingga tidak terdapat pada teknik pada jalan cepat. Posisi melayang dalam lari didapatkan karena kecepatan yang tinggi sehingga sebelum kaki satu berganti dengan kaki satunya pada saat melangkah, maka beberapa detik akan berada dalam posisi kaki yang melayang.

soal-soal lain untuk belajar materi penjas keterampilan olahraga perorangan: brainly.co.id/tugas/16273934

Gambar Jawaban