Berita kekalahan jepang atau sekutu mendorong para pemuda untuk memproklamasikan kemerdekaan indonesia. Akan tetapi, golongan tua yang di wakili Ir. Sukarno menolak keinginan golongan mudah tersebut. Perbedaan antara kedua golongan mengenai proklamasi kemerdekaan terletak pada masalah?
Jawaban:
perbedaan antara kedua golongan tersebut terletak pada masalah golongan tua tidak percaya bahwa Jepang telah menyerah kepada sekutu
Penjelasan:
berita kekalahan Jepang pertama didengar oleh golongan muda yaitu Sutan Sjahrir melewati radio BBC dan memberi tahu golongan tua tapi golongan tua tidak percaya bahwa Jepang telah menyerah