Besarnya tekanan yang dialami oleh sebuah benda didalam fluida dipengaruhi oleh
Jawaban Terkonfirmasi
Materi : Fluida Statis
Kelas : XI SMA
Kategori : Fisika
Pembahasan :
Besarnya tekanan yang dialami oleh sebuah benda didalam fluida dipengaruhi oleh Gaya dan Luas Penampang Benda.
Sesuai rumusnya :
P = F/A
Tekanan = Gaya/Luas Penampang