Ayam termasuk kelompok hewan ovipar. Artinya, ayam berkembang biak dengan cara bertelur.Ayam betina umumnya mulai berusia 5 bulan.Jumlah telur yang dihasilkan ayam bervariasi tergantung jenis ayam, usia, dan kondisi lingkungan tempat tinggal ayam tersebut.
Ayam dibudidayakan untuk diambil dagingnya, telurnya, maupun bulunya. Daging
ayam cukup digemari karena rasanya yang lezat dan kandungan gizinya yang cukup
tinggi. Telur ayam biasanya diolah menjadi telur dadar, martabak telur, telur pindang, dan berbagai jenis olahan lainnya. Selain daging dan telurnya, ayam juga dapat dimanfaatkan
bulunya, yaitu sebagai bahan pembuatan kemoceng dan kerajinan tangan
Catatlah fakta-fakta yang terdapat di dalam teks tersebut!
Setelah itu, tentukan ide pokok dari setiap paragraf yang ada di dalam teks tersebut!
Beternak Ayam
Jawaban:
fakta:
-ayam adalah hewan ovipar
-jumlah telur yang dihasilkan ayam bervariasi tergantung jenis ayam
-ayam dibudidayakan untuk diambil dagingnya, telurnya,maupun bulunya
-ayam digemari karena rasanya yang lezat dan kandungan gizi yang cukup
-ayam juga bisa dimanfaatkan bulunya
ide pokok
paragraf 1:ayam termasuk hewan ovipar,jumlah telur yang dihasilkan ayam bervariasi tergantung jenis ayam,usia,dan kondisi lingkungan tempat tinggal tersebut
paragraf 2:ayam dibudidayakan untuk diambil dagingnya telurnya maupun bulunya
maaf kalau salah