a. Persamaan pendapatan yang diperoleh pemilik kereta kuda.
b. Berapa kali kereta untuk berkeliling kota supaya memperoleh break-even point?
Biaya untuk merawat serta perbaikan kuda dan keretanya dinyatakan dalam persamaan C = 15.000x + 2.000.000, dimana x adalah banyaknya berkeliling. Jika ongkos untuk satu kali keliling kota adalah Rp 35.000, tentukan
Jawab:
Pembahasan :
diketahui:
biaya perawatan dan perbaikan kuda serta kereta (c)
c = 15.000x + 2.000.000
ongkos 1 kali naik berkeliling kota = 35.000
a) persamaan pendapatan kotor (q)
q = 35.000 x
persamaan pendapatan bersih (z)
z = q – c
z = 35.000x – (15.000x + 2.000.000)
b) memperoleh break even point apabila q = c
q = c
35.000x = 15.000x + 2.000.000
35.000x – 15.000x = 2.000.000
20.000x = 2.000.000
x = 2.000.000/20.000
x = 100 kali
jadi break even point diperoleh jika sdh berkeliling 100 kali