Bilamana kritik disampaikan
Apabila pembawa acara/diskusi sudah mempersilahkan si kritikus.
Kritik disampaikan dengan lengkap, jelas, menghargai, tidak menyinggung perasaan orang, dan santun serta tidak menimbulkan kesan menjatuhkan.
Kritik disampaikan apabila orang mengemukakan pendapat dan pendapat itu ada kekurangan Atau krsalahan