Bilangan desimal dari 8 6/80
jadi bilangan desimal nya adalah 8,075
Pembahasan:
Pecahan adalah sebuah bilangan fraksi seperti berikut (½), dimana angka 1 merupakan pembilang dan angka 2 merupakan penyebut. Ada beberapa pecahan diantaranya adalah pecahan desimal, persen, dan campuran. Disini kita akan mebahas tentang bilangan desimal dan pecahan campuran. Bilangan desimal adalah bilangan per sepuluh/seratus/seribu/dst, meliputi angka 0,1 sampai 0,9 selanjutnya yaitu 1 dan 1,1. Sedangkan Pecahan Campuran adalah sebuah bilangan asli/pokok dengan pecahan biasa. Contoh: 1 ⅔.
Soal:
bilangan desimal dari 8 6/80
Langkah Pengerjaan:
jadi jawabannya adalah 8,075
Pelajari Lebih Lanjut:
Detail jawaban:
Mapel : Matematika
Kelas: 4
Materi : Bab 6 – Pecahan
Kata Kunci : Mengubah pecahan campuran ke bentuk pecahan desimal
Kode soal: 2
Kode Kategorisasi : 4.2.6
#SolusiBrainly