Buatlah contoh teks tanggapan kritis beserta strukturnya dengan tema K-POP

Posted on

Buatlah contoh teks tanggapan kritis beserta strukturnya dengan tema K-POP

Jawaban Terkonfirmasi

Pencinta KPOP dan Budaya Remaja

Evaluasi
Demam korea yang sekarang terjadi di Indonesia menjadi trend tersendiri bagi generasi muda khususnya kalangan remaja mulai dari SD hingga mahasiswa bahkan pegawai kantoran. Hal ini sebetulnya bisa memberikan dampak yang tidak baik bagi perkembangan budaya di INdonesia,

Teks deskriptif
Mudahnya akses penyebaran informasi di dunia maya memberikan akses tersendiri bagi para pencinta KPOP sebutan bagi para remaja yang mengidolakan artis-artis dan penyanyi yang berasal dari Korea. Deman KPOP, sudah menjadi fenomena yang luarbiasa di Indonesia, para pencinta KPOP rela mengeluarkan uang jutaan rupiah untuk bertemu dan menonton konser idola mereka. Fenomena tersebut sebaiknya menjadi teguran bagi budaya di Indonesia, karean pada akhirnya para generasi muda sudah mulai meluoakan budaya asli Indonesia dan beralih mengembangkan budaya KPOP tersebut. Satu pekerjaan rumah bagi orang tua, pendidik, pekerja seni dan pemerintah untuk mulai melakukan tindakan preventif sebelum budaya asli Indonesia menjadi tidak laku di negerinya sendiri.

Penegasan Ulang
akulturasi budaya boleh saja terjadi, asalah tidak merubah budaya aslinya. Demam KPOP pada remaja sah saja terjadi namun perlu ada filterisasi informasi yang masuk agar para remaja akhirnya masih tetap bisa mencintai budaya asli mereka, bukan menjadikan KPOP sebagai budaya remaja.