Buatlah petunjuk lakuan untuk dialog 1 dan 2 Widya

Posted on

Buatlah petunjuk lakuan untuk dialog 1 dan 2 Widya

Buatlah petunjuk lakuan untuk dialog 1 dan 2 Widya

Jawaban:

Dua perempuan sedang berada dalam satu kamar indekos. Ira sedang bersiap untuk pergi belanja kebutuhan bulanan, sedangkan Widya masih mengerjakan tugas kuliah daring.

Ira: "Aku mau belanja sayur, kamu kuliah sampai jam berapa?"

Widya: (melihat jadwal kuliah) "Hari ini ada tiga mata kuliah, paling baru selesai sore. Kamu gak ada kelas daring?"

Ira: (melihat jadwal hari ini) "Gak ada, tugas doang. Nanti habis ini aku kerjain. Kamu mau nitip-nitip gak?"

Widya: "Nitip masker dong. Yang warna putih. beli satu pak ya. Bentar…"

Widya: (mengambil uang dari dompet) "Ini uangnya. Kembaliannya buat beli cimol aja nanti kita makan berdua."

Penjelasan:

Petunjuk lakuan atau yang biasa disebut sebagai wawancang atau kramagung merupakan sebuah sikap fisik atau bahasa tubuh yang perlu diperankan oleh tokoh bersamaan dengan dialog (jalannya sebuah drama). Penulisan petunjuk lakuan ditulis dalam bentuk tanda kurung dan dicetak miring (italic).