Buku yang bermassa 700 g jatuh ke lantai. Pada peristiwa ini bumi menarik buku dengan gaya

Posted on

Buku yang bermassa 700 g jatuh ke lantai. Pada peristiwa ini bumi menarik buku dengan gaya

Jawaban Terkonfirmasi

Bumi menarik buku dengan gaya gravitasi

Bumi akan menarik buku dengan gaya Gravitasi. Gaya gravitasi akan menarik buku sebagai percepatan pada massa dari buku itu sendiri(W = mg).

Contoh:
Massa buku (m)= 700g = 0,7 kg
Gravitasi (g)= 10 m/s²(approx.)
Maka:
Gaya (F = ma >> W = mg)
W = mg
W = 0,7 x 10
W = 7 N