C.

Posted on

35. Perhatikan kalimat berikut!
Tanaman berdaun hijau dapat memproduksi
oksigen melalui proses fotosintesa.
Istilah yang tepat untuk menggantikan kata yang
dicetak miring adalah ….
a. fotosintesis
b. autosintesis
c. otosintesis
d. autosintesa​

C.

C.

Istilah yang tepat untuk menggantikan kata yang dicetak miring adalah A. Fotosintesis

Pembahasan

Fotosintesa adalah bentuk kata tidak baku dari kata fotosintesis. Kata baku merupakan sekumpulan kosakata bahasa Indonesia yang sesuai dengan kaidah kebahasaan yang berlaku. Semua kata-kata baku termuat dalam KBBI.

Kata non-baku merupakan kebalikan dari kata baku yaitu kata yang tidak mengikuti aturan kaidah kebahasaan dan kata non-baku tidak termuat dalam KBBI.

Contoh kata baku dan non baku:

Baku — non baku

• Gubuk – gubug

• Napas – nafas

• Nasihat – nasehat

• Aktivitas – aktifitas

• Ventilasi – pentilasi

• Foto – photo/poto

• Frasa – frase

• Video – vidio

• Astronaut – astronot

• Faedah – paedah/faidah

Dan masih banyak contoh lainnya.

Pelajari lebih lanjut

  1. 5 kata kunci menjadi kalimat baku : brainly.co.id/tugas/20989370
  2. Jelaskan pengertian kata baku! : brainly.co.id/tugas/39200000
  3. Contoh kosakata baku dan tidak baku : brainly.co.id/tugas/2187530
  4. Materi mengenai kata baku : brainly.co.id/tugas/21670518

Detail jawaban

  • Kelas : 8
  • Mapel : Bahasa Indonesia
  • Bab : 1 – Sastra
  • Kode kategorisasi : 8.1.1

Kata kunci : Kata baku dan non baku