C. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN BENAR!

Posted on

1. Pak Irfan sedang berusaha merintis usaha kuliner. Karena tidak memiliki cukup uang, ia meminjam uang ke bank sebesar Rp30.000.000,00. Ternyata mod tersebut masih kurang sehingga ia meminjam lagi Rp12.500.000,00. Sebulan kemudian Pak Irfan mampu membayar utangnya sebesar Rp28.000.000,00.
(Pertanyaannya : Berapakah sisa utang Pak Irfan?)
Jawab : …

2. Tio mempunyai 6 kelereng, Rio mempunyai 20 kelereng, dan Dio mempunyai 10 kelereng.
Agar jumlah kelereng ketiga anak tersebut sama.
(Pertanyaannya : Maka berapakah kelereng yang harus diberikan Rio kepada Tio dan berapa kelereng yang harus diberi Rio ke Dio?)
Jawab : …

3. Ruang tamu Pak Diran berbentuk persegi panjang berukuran(4,4m × 6½m).
Lantai ruangan tersebut akan dipasang keramik dengan ukuran : (50cm x50 cm). (Pertanyaannya : Berapakah
banyak keramik yang dibutuhkan untuk menutupi semua ruangan?)
Jawab : …

4. Jumlah penduduk di suatu desa yang bekerja adalah 1.500 jiwa dengan rincian sebagai berikut. 32% bekerja sebagai karyawan pabrik, (2/5 = 2Per5) bagian bercocok tanam, dan sisanya berwirausaha.
(Pertanyaannya : Berapa banyak penduduk desa tersebut yang berwirausaha?)
Jawab : …

5. Di kompleks perumahan dilakukan ronda oleh tiga penjaga keamanan, si A ronda tiap 2 hari sekali, si B ronda setiap 3 hari sekali, dan si C ronda setiap 4 hari sekali. Pada hari Senin mereka melaksanakan ronda bersama-sama. (Pertanyaannya : Pada hari apa mereka melaksanakan
ronda bersama-sama lagi?)
Jawab : …

"Pesan dri saya : Tolong yah.. kakak2 yg berpendidikan, jwb soalnya dgn benar dan jelaskan caranya dgn lengkap"​

C. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN BENAR!

Jawaban:

1.30.000.000+12.500.000-28.000.000=14.500.000