Candra menendang bola dengan kecepatan awal 4 m/s sudut elevasi yang dibentuk yaitu 30° jarak terjauh bola tersebut adalah ditendang yaitu … m. (g = 10m/s²)

Posted on

Candra menendang bola dengan kecepatan awal 4 m/s sudut elevasi yang dibentuk yaitu 30° jarak terjauh bola tersebut adalah ditendang yaitu … m. (g = 10m/s²)

GERAK PARABOLA
menentukan jarak tempuh maksimum

DIKETAHUI
Kecepatan awal
v_o = 4 m/s
Sudut elevasi
θ = 30°

DITANYAKAN
jarak tempuh maksimum
x_max = … ?

JAWABAN
x_max = (vo² sin 2θ)/g
x_max = (vo² sin 60°)/g
x_max = (16 × ½√3) / 10
x_max = 4/5 √3 ✔️

jadi jarak tempuh terjauh adalah 4/5 √3 meter ✔️

Semoga jelas dan membantu