Cara melempar bola yang benar dengan menggunakan teknik lemparan mendatar adalah
Jawaban:
Posisi awal dilakukan dengan berdiri menghadap arah sasaran.
Posisi badan tegap dengan kedua kaki dibuka selebar bahu dengan posisi salah satu kaki di depan dan belakang.
Pegang bola dengan tangan terkuat dan tarik tangan di samping belakang badan.
Posisi tangan lainnya lurus ke depan sejajar dengan bahu.
Kemudian lempkan bola ke depan dengan ayunan tangan menyamping agar bola bergerak mendatar dan lurus.
Gerakan akhir dilakukan dengan melangkahkan salah satu kaki ke depan.