Cara membuat pertanyaan dari cerpen pantai indrayati
Jawaban:
Penjelasan:
Pantai Indrayanti adalah salah satu tempat wisata pantai di Jogja yang sering direkomendasikan pada wisatawan. Nama pantai Indrayanti sendiri sudah cukup dikenal di kalangan wisatawan baik lokal ataupun manca negara.
Sama seperti tipikal pantai selatan di wilayah gunung kidul, pemandangan disini tidak kalah indahnya. Bentang pantai yang cukup luas, pasir halus, dan laut biru lepas yang bersih. Jika anda merasa jenuh di Malioboro, tempat ini bisa jadi tujuan.
Sejarah Pantai Indrayanti
Pantai ini memiliki latar belakang yang cukup unik. Kalau kita dengar namanya, rasanya berbeda dengan pantai lain di daerah ini. Pantai lain biasanya menggunakan nama tempat, sedangkan pantai yang satu ini berbeda.
pantai indrayanti jogja
image: http://piknikasik.com
Nama pantai Indrayanti sebetulnya bukan nama resmi. Nama ini di ambil dari nama restoran Indrayanti yang berada tidak jauh dari sini.
Restoran ini cukup dikenal pengunjung, dan seolah menjadi landmark tempat ini. Akhirnya, tanpa disengaja dari mulut ke mulut, tempat ini lebih dikenal dengan nama Pantai Indrayanti. Nama Indrayanti sendiri diambil dari gabungan nama pemilik restoran; bapak Indra dan ibu Yanti.
Penjelasan:
jadikanlah jawaban tercedas