Cara mengatasi masalah keanergaman budaya dan alasannya
Keanekaragaman budaya merupakan sumber kekayaan sekaligus sumber masalah bagi suatu bangsa yg beragam.
Masalah yg ditimbulkan oleh keanekaragaman budaya bisa diatasi dg cara sbg berikut :
1) Menerapkan sikap tolerasi / slg menghargai dalam berbagai aspek kehidupan, seperti menghargai agama orang lain ,dsb
2) Menerapkan pola pikir "Keanekaragaman sebagai pemersatu" sehingga timbul tekad untuk menyingkirkan perbedaan demi persatuan
3) Menghilangkan sikap Etnosentrisme dari pemikiran masyarakat, yakni sikap memandang daerahnya sendiri sbg daerah yg paling unggul, shngga cenderung meremehkan daerah lain