Cara menulis teks berita ​

Posted on

Cara menulis teks berita ​

Cara menulis teks berita :

– – – – – – – – – – – – – – – – – – – – – – – –

Menulis teks berita harus singkat, padat, dan jelas.

Penjelasan :

Sebuah teks berita harus ditulis dengan Singkat, Padat, dan Jelas. Sebuah teks berita keberadaannya harus asli atau sebuah berita asli (benar benar nyata) bukan sebuah kabar angin semata yang dibuat buat. Didalam teks berita juga harus mengandung unsur 5w + 1H atau ADIKSIMBA.

PENGERTIAN ADIKSIMBA

ADIKSIMBA merupakan singkatan dari apa,dimana,siapa,mengapa,dan bagaimana.

A = apa

DI = dimana

SI = siapa

M = Mengapa

BA = Bagaimana

Pengertian (5w + 1H)

5w + 1H juga sama dengan ADIKSIMBA yang terdiri dari singkatan :

5w = who,when,why,what,where.

1H = how

__________________

Mapel : Bahasa Indonesia

Kelas : 8

Kode kategoriasi : 8.1.8

Kata kunci : Teks berita, Unsur 5w+1H

Penjelasan:

cara menulis teks berita adalah

Jawaban =

  1. Menulis Isi Berita.
  2. Menulis Teras Berita.
  3. Penyuntingan Berita.
  4. Pencarian Sumber Berita.
  5. Mencatat Hal-Hal Penting.
  6. Membuat Kerangka Berita.
  7. Wawancara, Observasi dan Dokumentasi.
  8. Menemukan peristiwa maupun kejadian untuk dijadikan berita.

Penjelasan =

teks berita adalah teks yang melaporkan kejadian, peristiwa, atau informasi mengenai sesuatu yang telah atau sedang terjadi. Penyampaian informasi dapat dilakukan melalui berbagai media.