Cari ide produksi kerajinan dg inspirasi objek budaya lokal yg akan dibuat
Berikut adalah ide produksi kerajinan dengan inspirasi objek budaya lokal:
- Pembuatan patung yang dimana menggunakan gerabah. Metode ini digunakan pada daerah yang tingkat pembuatan padi tergolong tinggi.
- Pembuatan kayu ukir untuk menjadi furniture atau patung. Metode ini digunakan pada daerah yang tingkat ketersediaan patungnya tinggi dan memiliki banyak pengrajin.
- Pembuatan replika candi untuk menjadi dekorasi rumah. Metode ini digunakan pada daerah yang memiliki cadangan batu candi yang cukup banyak.
- Pembuatan batik. Metode ini digunakan pada daerah yang memiliki keterampilan batik yang terbaik.
- Pembuatan gelang kayu jati. Metode ini digunakan untuk daerah yang memiliki ketersediaan dari kayu jati yang besar.
Pembahasan
Kerajinan adalah sebuah bentuk dari hobi maupun pekerjaan yang dimana kaan membutuhkan berbagai macma bentuk kemampuan dan juga pengetahuan yang dimana secara tertentu untuk melakukan penciptaan dari berbagai macam bentuk dari karya secara terampil. Dari orang yang dimana melakukan penggelutan dari bidang itu sendiri akan dianggap sebagai seorang perajin maupun pengrajin, akan tetapi terdapat pula pada zaman saat ini yang menyebutnya sebagai seorang artisan.
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang Ciri khas dan keunikan Kerajinan brainly.co.id/tugas/15535656
2. Materi tentang pengrajin adalah brainly.co.id/tugas/24257552
3. Materi tentang Apa itu kerajinan bahan buatan brainly.co.id/tugas/11589492
—————————–
Detil jawaban
Kelas: 5
Mapel: Ilmu Sosial
Bab: Bab 4 – Jenis Usaha dan Kegiatan Ekonomi di Indonesia
Kode: 5.10.4
#AyoBelajar