Cari persamaan garis singgung lingkaran x^2 + y^2 = 20 pada titik (2,-4)
Jawaban Terkonfirmasi
X^2 + y^2 = r^2 persamaan garis singgung di (x1, y1) adalah
x1x + y1y = r^2
jadi pers garis singgung x^2 + y^2 = 20 di (2,-4) adalah
2x + (-4)y = 20
=> x – 2y = 10
Persamaan Garis Singgung Lingkaran di titik ()
Lingkaran :
Persamaan Garis Singgung :
Jadi persamaan garis singgung lingkarannya adalah