Carilah contoh taat pada aturan, kompetisi,dan etos kerja?
Jawaban:
contohnya adalah tidak berbuat curang pada kompetisi,tidak membuang sampah sembarangan maaf kalo salah
Jawaban:
- Dapat bertanggung jawab dalam pekerjaan karena di akhirat nanti akan dimintai pertanggung jawaban sesuai dengan apa yang sudah dikerjakan
- Tidak meninggalkan sholat pada saat bekerja, karena sholat merupakan kewajiban setiap umat muslim
- Datang dengan tepat waktu di tempat kerja sesuai aturan yang berlaku, sehingga dapat melakukan pekerjaan dengan maksimal dan tidak menyia – nyiakan waktu
- Bekerja dengan ikhlas dan penuh kesabaran karena orang sabar disayang Allah SWT
- Jujur dalam melakukan tindakan apapun, didalam pekerjaan jujur dalam menyusun laporan dan tidak ada unsur manipulasi.
- Mengawali setiap pekerjaan dengan membaca doa
- Mengakhiri setiap pekerjaan dengan mengucapkan syukur atau hamdallah
- Bersyukur dengan apa yang telah dimiliki karena Allah SWT memberikan yang terbaik kepada umatnya
- Rajin dan tekun dalam bekerja agar mendapatkan kepercayaan dari orang lain dan mampu mengjargai pekerjaan kita.
- Teliti dalam melakukan pekerjaan agar tidak terjadi kesalahan
Penjelasan:
Dari contoh etos kerja serta taat pada peraturan dapat menjadikan motivasi diri untuk melakukan hal yang lebih baik. Karena pada dasarnya perbuatan baik adalah hal yang diinginkan oleh Allah SWT dari hal baik sekecil apapun akan di catat oleh Allah SWT. Maka dari itu marilah berbuat baik kepada sesama dalam hal apapun dan taat pada aturan yang berlaku.