carilah kata denotasi dan konotasi dari kata tangan kiri tangan kanan panjang tangan besar kepala meja bundar meja hijau dan lintah darat​

Posted on

carilah kata denotasi dan konotasi dari kata tangan kiri tangan kanan panjang tangan besar kepala meja bundar meja hijau dan lintah darat​

Jawaban Terkonfirmasi

Makna denotasi adalah makna suatu kata atau rangkaian kata yang sama dengan makna kata atau rangkaian kata penyusunnya. Oleh karena itu, dalam Bahasa Indonesia, kita mengenal makna denotasi sebagai makna lugas atau sebenarnya. Selain makna denotasi, kita juga mengenal istilah makna konotasi. Makna ini dapat diartikan sebagai makna kata atau rangkaian kata yang berbeda dengan makna kata atau rangkaian kata penyusunnya.

Pembahasan

Pada kesempatan ini, soal menyajikan kita dengan beberapa kata. Kemudian, kita diminta untuk menentukan perihal makna denotsi dan konotasi di balik kata-kata tersebut, berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.

MAKNA KATA

– TANGAN KIRI -> MENIMBULKAN MAKNA DENOTASI

– TANGAN KANAN -> MENIMBULKAN MAKNA DENOTASI DAN KONOTASI

– PANJANG TANGAN -> MENIMBULKAN MAKNA DENOTASI DAN KONOTASI

– BESAR KEPALA -> MENIMBULKAN MAKNA DENOTASI DAN KONOTASI

– MEJA BUNDAR -> MENIMBULKAN MAKNA DENOTASI

– MEJA HIJAU -> MENIMBULKAN MAKNA DENOTASI DAN KONOTASI

– LINTAH DARAT -> MENIMBULKAN MAKNA DENOTASI DAN KONOTASI

Pelajari lebih lanjut

Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang makna denotasi:

brainly.co.id/tugas/575587

Detil jawaban

Kelas: VIII

Mata pelajaran: Bahasa Indonesia

Bab: Bab  2 – Gaya bahasa

Kode kategori: 8.1.2

Kata kunci: kata, denotasi, konotasi,  tangan kiri, tangan kanan, panjang tangan, besar kepala, meja bundar, meja hijau, lintah darat​