Cermati percakapan berikut.

Posted on

Rani : "Pada 31 Januari 2018 lalu ada istilah Super Blue Blood"
Angga : apa maksudnya Ran?"
Rani : "Itu gerhana bulan total, Angga
Angga : "Apa penyebab gerhana total itu Ran?"
Rani : "Jarak bulan dan bumi berada diposisi terdekat, sehingga purnama terlihat lebih besar dari biasanya."

Informasi penting dari penggalan dialog di atas adalah….
A. jarak bulan ke bumi
B. posisi bulan dan bumi
C. gerhana bulan total
D. jarak bumi ke matahari ​

Cermati percakapan berikut.

Jawaban:

c. gerhana bulan total

Penjelasan:

mereka membahas tentang super blue blood (gerhana bulan total) dan angga bertanya apa penyebab dari gerhana tersebut

semoga membantu, semangat terus yaaa!